Samapta Polda Sulut dan Personel Polsek Sibarsel Bersih-bersih Gereja KGPM Maranatha Pascabencana Bandang Sitaro

- Redaksi

Kamis, 8 Januari 2026 - 12:52 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jaguarinfo.id, Siau – Personel Samapta Polda Sulut bersama Polsek Sibarsel melaksanakan kerja bakti di Rumah Ibadah Gereja KGPM Maranatha Dusun Sanumpito Kampung Laghaeng, Kamis (8/1/2026).

Diketahui, Gereja KGPM Maranatha ini menjadi salah satu lokasi yang terdampak banjir bandang, yang terjadi pada 5 Januari 2026 di Sitaro.

Baca Juga :  Gogosan Akibat Luapan Air Ganggu Jalur Rel Medan–Binjai, Kereta Belum Dapat Melintas

“Hari ini personel gabungan terdiri dari Ditsamapta Polda Sulut dan personel Polsek Sibarsel bahu membahu membersihkan lumpur yang masuk di dalam gereja,” kata Direktur Samapta Polda Kombes Pol Moh. Zamroni.

Pemulihan pascabencana ini masih terus dikerjakan oleh personel Polri dan instansi terkait lainnya.

“Personel Polri kami sebar ke sejumlah lokasi yang terdampak bencana untuk membantu masyarakat dalam pemulihan pasca bencana,” singkatnya.

Follow WhatsApp Channel www.jaguarinfo.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Bupati Sitaro Apresiasi Penanggulangan Bencana yang Dilakukan Polri, Janji Relokasi Mako Polres
DVI Biddokkes Polda Sulut Berhasil Identifikasi 13 Korban Kebakaran Panti Werda Damai Manado
Kapolda Irjen Roycke Langie Pimpin Sertijab Dirlantas Polda Sulut
Diduga Gantung Diri, Polda Sulut Jelaskan Perkembangan Penyelidikan Kematian Mahasiswi AE di Tomohon
Wakapolri Tinjau Pembangunan SMA Kemala Taruna Bhayangkara, Progres Capai 43 Persen
Waspada Oli Palsu, AHM Oil Hadirkan 3 Langkah Mudah Cek Keaslian
Wujud Kepedulian Nyata, Sahabat Ketua Sinode GMIM Salurkan Bantuan Rp50 Juta untuk Pembangunan GMIM Yordan Matungkas
Kapolda Sulut Irjen Roycke Langie Kembali Sambangi Lokasi Bencana di Siau, Salurkan Bantuan Kemanusiaan

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 00:20 WITA

Bupati Sitaro Apresiasi Penanggulangan Bencana yang Dilakukan Polri, Janji Relokasi Mako Polres

Rabu, 14 Januari 2026 - 00:13 WITA

DVI Biddokkes Polda Sulut Berhasil Identifikasi 13 Korban Kebakaran Panti Werda Damai Manado

Rabu, 14 Januari 2026 - 00:06 WITA

Kapolda Irjen Roycke Langie Pimpin Sertijab Dirlantas Polda Sulut

Selasa, 13 Januari 2026 - 15:11 WITA

Diduga Gantung Diri, Polda Sulut Jelaskan Perkembangan Penyelidikan Kematian Mahasiswi AE di Tomohon

Selasa, 13 Januari 2026 - 15:06 WITA

Wakapolri Tinjau Pembangunan SMA Kemala Taruna Bhayangkara, Progres Capai 43 Persen

Berita Terbaru